Panjaitan dan Padan
oleh Tardinus Pandjaitan PADAN -FACEBOOK Laki2 marga Panjaitan dilarang menikah dengan semua boru/wanita marga : 1. Panjaitan 2. Silitonga 3. Siagian 4. Sianipar Karena mereka berempat abang beradik, dipanggil ITO atau NAMBORU Panjaitan Juga dilarang mengawini boru : 5. Simanullang 6. Sinambela 7. Sibuea Karena Marga Panjaitan Berjanji/marpadan menjadi abang beradik, dipanggil ITO. Juga dilarang mengawini boru : 8. Nainggolan Parhusip 9. Nainggolan Batuara 10. Hutabarat Parbaju Bosi Karena moyang Ketiga marga diatas mengambil istrinya boru Panjaitan, kita memanggil ketiga marga tersebut Amangboru, Borunya dipanggil ITO, dan perempuan ketiga marga diatas memanggil OMPUNG. Selain itu Pemuda/Laki2 marga panjaitan tidak boleh menikahi anak perempuan dari : 1. Seluruh yg kita panggil Amangboru (istrinya boru Panjaitan) 2. Ibu kita kakak beradik 3. Ipar dari Paman/Tulang kita atau Abang/Adik dari Nantulang kita Selain wanita/boru diatas silahkan menikah. Hal2 yg k...
Comments
Post a Comment